UNDANGAN PERNIKAHAN

Harits
&
Mentari

Dengan penuh hormat, Kami yang berbahagia mengundangmu untuk hadir pada acara pernikahan kami

Harits Arazu
bin
Zulkifli

Putra pertama
Bapak Zulkifli (Ikip) dan Ibu Rahilis Juhari (Rahel)

Mentari Putri Kusumawardhani
binti
Ristiyanto Budi Himawan

Putri Pertama
Bapak Ristiyanto Budi Himawan (Alm.) dan Ibu R Nuraini Yusuf (Nunung)

Agenda Pernikahan

Dengan Memohon Rahmat dan Ridho Allah Subhanahu wa Ta'ala, Kami bermaksud menyelenggarakan Akad Nikah & Resepsi Pernikahan pada :

Akad Nikah

Akad Nikah telah di laksanakan di kediaman mempelai wanita di Pekanbaru
Sabtu, 11 Desember 2021

09:00 WIB

Resepsi Bailangan

Kamis, 23 Desember 2021

10:00 WIB s/d Selesai

di kediaman mempelai Pria

Lokasi Resepsi

Kediaman Mempelai Pria

Jalan Mandala no. 99 Kelurahan Pekan Arba, Tembilahan

Kisah Kita

Berawal dari pertemuan di kegiatan kampus bertahun lalu membawa kami mengenal satu sama lain. siapa sangka hal itu membawa kami berlayar ke level lebih jauh. jalinan pertemanan yang memikat kami ke dalam perasaan baru yang lebih utuh. ya, kami telah jatuh ke dalam hati masing masing.

Masa berlalu tak pelak drama dan masalah juga hadir menyertai. menjadi bumbu dalam setiap interaksi yang kadang pula terhalang jarak dan waktu. perpisahan dan pertemuan pun seperti terasa biasa untuk kami, situasi dan kondisi juga kadang membuat emosi bertindak melebihi batasnya. tapi jarak dan waktu bak menunggu, fikiran dan perasaan pun menuntun cerita kami ke babak baru. harapan yang dibina akan terwujud dalam sebuah pertalian, sebentar lagi saat semua mendukung kami menjadi satu.

Ribuan hari sudah kami jalani tak terhitung terekam momen telah kami lewati, beriring melampaui daya upaya di tiap doa dan mimpi yang kami yakini. hingga jadi bukti kisah ini beranjak ke jalan yang sejati. perjalanan belumlah usai, asa dan harapan terdahulu tetap berlanjut. menjaga sinambung saat mengarungi bahtera ini dengan saling bertaut. dan rasa percaya yang kuat dalam nama-Mu yang selalu kami sebut.

Save The Date

23 Desember 2021

Hari
Jam
Menit
Detik

"Semoga Allah SWT menghimpun yang terserak dari keduanya, memberkati mereka berdua dan kiranya Allah meningkatkan kualitas keturunannya sebagai pembuka pintu rahmat, sumber ilmu dan hikmah serta pemberi rasa aman bagi umat."

Doa Nabi Muhammad SAW,
pada pernikahan putrinya Fatimah Azzahra dengan Ali Bin Abi Thalib

Berikan doa terbaik untuk kami

Kabari kami tentang kehadiranmu

Semoga Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir di acara pernikahan kami
DIBUAT DENGAN PENUH CINTA OLEH AKADKITA​

Amplop Digital

Bagi yang ingin memberikan hadiah kepada kami, akan kami terima dengan senang hati

Logo bank BNI
2788991114 a.n Harits Arazu
mandiri
1080021476057 a.n Mentari Putri Kusumawardhani
Salin no Rekening

Protokol Kesehatan

Sehubungan dengan adanya pandemi Covid-19, bagi tamu undangan diharapkan untuk​ selalu menjaga Protokol Kesehatan, demi keamanan dan kenyamanan bersama

Mencuci Tangan

Pakai Sabun

Hindari Berjabat

Gunakan Masker

Gunakan Disinfektan

Tidak Berkerumun

Mencuci Tangan

Pakai Sabun

Hindari Berjabat

Gunakan Masker

Tidak Berkerumun

Gunakan Disinfektan

Untuk segala perhatiaanya, kami ucapkan Terima Kasih, dan semoga pandemi berkepanjangan ini segera berakhir

Undangan PERNIKAHAN

Harits
&
Mentari

23 Desember 2021

Kepada Yang Terhormat
Bapak/Ibu/Saudara/i

Di Tempat

Panduan Bagikan Album Pernikahan

  • Pastikan kamu sudah mendapatkan Link Album Pernikahan Website dari Akadkita

  • Tuliskan Link Album Pernikahan Websitemu di kolom Link Album Pernikahan, sesuai dengan yang sudah kami berikan, atau kamu bisa langsung mencopy Link yang sudah kami sediakan.

  • Untuk kolom Nama Kamu dan Pasanganmu, pastikan kamu mengisinya sesuai dengan Namamu dan Nama Pasanganmu ya, jangan Nama tetangga apalagi Nama Mantan. Eh!.

  • Kemudian untuk kolom Nama Penerima Pesan, adalah Nama dari si penerima pesan. Kamu bebas mengisinya bisa itu dengan Nama Orang atau Nama Grup. Kalau ini mau Nama Mantan juga boleh, yang penting dapet izin dari pasanganmu. hehe.

  • Setelah selesai, klik tombol Share to Whatsapp untuk mengirimkan pesan secara instan ke siapapun yang kamu inginkan, (kamu juga dapat mengirimkannya secara masal).

  • Selesai, dan ulangi lagi untuk membagikan ke yang lainnya.

  • Kamu dapat membagikan Album Pernikahan Websitemu kesiapapun dan sebanyak apapun, tanpa batas.

Panduan Sebar Undangan

  • Pastikan Nama Website yang kamu terima sudah sesuai dengan yang kamu inginkan.

  • Tuliskan Nama Undangan Websitemu di kolom Nama Undangan, sesuai dengan yang sudah kami berikan, atau kamu bisa menuliskannya dengan nama websitemu dan diawali dengan kata undangan dan diikuti dengan tanda baca (-), contoh: undangan-namawebsitemu.

  • Jika sulit dipahami, kamu bisa langsung mengcopy nama undanganmu yang sudah kami sediakan, lalu paste di kolom Nama Undangan.

  • Kemudian untuk kolom Nama Tamu, kamu bebas mengisinya bisa itu dengan Nama Orang atau Nama Grup.

  • Lalu untuk kolom keterangan Di/Dari adalah untuk menunjukan posisi orang yang akan kamu undang, kamu bisa mengisinya dengan Nama Perusahaan, Nama Lembaga, atau Nama Daerah. Kamu juga bisa mengabaikan kolom ini jika kamu hanya ingin menyebutkan Nama untuk Tamu Undanganmu.

  • Setelah selesai, silahkan kamu klik tombol Generate URL untuk mendapatkan link yang akan kamu bagikan ke Tamu Undanganmu.

  • Maka kamu akan mendapatkan URL Undangan yang akan kamu gunakan untuk menyebarkan undanganmu.

  • Klik tombol Copy Link jika kamu ingin menyalin URL Undanganmu dan menuliskan pesan secara manual ke Tamu Undanganmu.

  • Klik tombol View Link untuk melihat tampilan Undangan yang akan kamu bagikan.

  • Klik tombol Share to Whatsapp untuk mengirimkan pesan secara instan ke tamu undanganmu, (kamu juga dapat mengirimkannya secara masal).

  • Selesai, dan ulangi lagi untuk mengundang ke Tamu Undangan yang lain.

  • Kamu dapat mengundang ke Tamu Undanganmu sebanyak apapun, tanpa batas.

Live Streaming

Saksikan Pernikahan kami secara Virtual yang disiarkan langsung melalui ZOOM dan Youtube

Amplop Digital

Bagi yang ingin memberikan hadiah kepada pengantin, silahkan transfer melalui rekening berikut:

BANK BSI (451)

1743777447 a.n. Berry Peach